Saturday, October 1, 2016

HAL – HAL YANG HARUS DIPERHATIKAN KETIKA BERKERAMAS


Untuk berkeramas, semua orang menggunakan shampoo dengan tujuan agar lebih bersih dalam membersihkan rambut. Namun ketika berkeramas menggunakna shampoo ada beberapa hal yang ahrus anda perhatikan, sebab shampoo juga dapat menimbulkan efek samping apda kulit kepala anda. Efek samping tersebut dapat berupa kulit kepala gatal. Rasa gatal yang timbul ini biasanya disebabkan ketika anda berkeramas, anda tidak benar – benar bersih dalam membilas busa dari shampoo tersebut. Busa yang tidak terbilas oleh air dan tertinggap apda rambut, akan mengakibatkan kulit kepala terasa gatal sbeab nanti busa tersebut akan mengotori kulit kepala anda. Oleh akrena itu hal pertama yang ahrus anda perhatikan ketika berkeramas adalah, pastikan jika busa dari shampoo itu terbilas hingga bersih. 

Selain memperhatikan supaya terhindar dari kulit kepala gatal, ketika berkeramas dan menggunakan shampoo pun anda harus memperhatikan apakah shampoo yang anda gunakna itu aman bagi kulit kepala anda atau tidak. Tidak sedikit orang yang mengalami iritasi bahkan alergi ketika menggunakan shampoo yang tidak cocok. Sehingga anda harus memeriksa terlebih dahulu tingkat keamanan dari shampoo tersebut, sebab jika anda terkena iritasi atau bahkan alergi bisa sampai menyebabkan kulit kepala anda melepuh bahkan borok. Tentu akan menimbulkan amsalah lain yang lebih serius dan membahayakan. 

Kemudian, setelah memperhatikan untuk memerikasa shampoo apakah aman atau tidak, dan juga memerikasa supaya terhindar dari kulit kepala gatal, anda juga harus memperhatikan waktu anda berkeramas. Keramas tidak boleh dilakukan dengan sering. Memang harus rutin namun jangan sampai terlalu sering. Keramas paling sering boleh dilakukan sebanyak 3 kali dalam 1 minggu. Jika terlalu sering , misalnya satu ahri satu kali atau satu hari dua kali, maka akan menyebabkan rambut menjadi kering. Karena hal ini diakibatkan oleh nutrisi pada rambut seperti minyak rambut akan sering tergerus air dan terkena shampoo. Hal ini juga akan menyebabkan rambut menajdi rontok karena merapuh. Itulah ebberapa hal yang harus anda perhatikan ketika berkeramas untuk menjaga kesehatan rambut anda.